
Bagi pengendara sepeda dan motor, memakai masker anti debu dan anti polusi merupakan hal yang sangat direkomendasikan ketika sedang dijalan guna meminimalisir masuknya partikel debu dan kotoran serta asap kendaraan yang dapat berdampak buruk bagi kesehatan agar tidak masuk ke sistem pernapasan yang berujung ke paru-paru.